Detail Cantuman
 
 
 
Kembali ke Daftar >
 
 
 
 
 
Judul
:
Suhu Teater Indonesia 
Bahasa
:
Ind 
     
Abstrak
:
Sudah selayaknya Teguh Karya mendapat sebutan suhu teater Indonesia karena hasil karyanya dalam dunia film yang sangat mengagumkan. Beberapa piala Citra telah berulang kali diraih oleh Teguh Karya antara lain dalam film. Beberapa film yang terkenal antara lain Ranjang Pengantin, Kawin Lari, Perkawinan Semusim, Ibunda dan Pacar Ketinggalan Kereta. Artis yang berhasil menjadi terkenal setelah ikut berperan dalam garapan film karya Teguh Karya antara lain Slamet Rahardjo Djarot, Christine Hakim, Ninik L Karim dan Alek Komang. Selain film Teguh Karya juga berkecimpung di dunia teater yaitu pendiri Teater Populer yang telah menghasilkan karya Jayaprana, Pernikahan Darah dan Perempuan Pilihan Dewa. Karya seninya yang sangat bagus dan banyak mendapatkan pujian dari berbagai kalangan tidak membuatnya menjadi sombong dan lupa diri. Teguh Karya yang terlahir dengan nama Liem Tioan Hok yang pada akhirnya akrab dipanggil om steve oleh rekan rekannya tetap menjadi orang yang sederhana walaupun ditangannya telah lahir film film bermutu serta aktor dan aktris berbakat. Melalui Teater Populer Teguh Karya berkesempatan membentuk dan melahirkan banyak aktor serta aktris kenamaan yang pada akhirnya ikut terjun dalam dunia sineas untuk menapaki karir di industri perfilman

 
 
 
Kata Kunci
:
Piala Citra, Sutradara, Teater Populer
Sumber
:
http://www.tokohindonesia.com/ensiklopedi/t/teguh-karya/index.shtml
 
 
 
Dokumen Teks Lengkap
:
SUHU TEATER INDONESIA.PDF (67024 bytes)

Catatan : Anda harus memiliki aplikasi pembaca dokumen PDF untuk dapat membuka dokumen ini.

 
 
Kembali ke Daftar >
 
 
 
Pemutakhiran

Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Jl. Salemba Raya 28A Kotak Pos 3624
Jakarta 10002 - Indonesia

Jam Layanan

Senin - Jumat : 09.00 - 15.00 (WIB)

Kontak Kami

(021) 929 209 79
(021) 392 7919; (021) 319 084 79 (fax)
info@perpusnas.go.id

Pernyataan Privasi | Ketentuan Penggunaan

Anda pengunjung ke 1060730 sejak 27 Oktober 2009

©2015 Perpustakaan Nasional Republik Indonesia